Indonesia dan Malaysia Mempercepat Pembangunan Sosial Ekonomi
Indonesia dan Malaysia memperkuat kerja sama bilateral untuk membangun perbatasan, meningkatkan konektivitas dan keamanan, serta kesejahteraan masyarakat. Hal ini disampaikan oleh Direktur Jenderal Safrizal Zakaria Ali saat menghadiri Persidangan Ke-40 Sosek Malindo di Langkawi, Malaysia. Berikut ini VIEWNEWZ akan memberikan informasi mengenai upaya Indonesia dan Malaysia memperkuat kerja sama bilateral…
