Viral, Penangkapan Bos Robot Trading di Bangkok
Penangkapan Putra Wibowo Bos pendiri platform robot trading Viral Blast Global di Bangkok, Thailand, telah menggemparkan masyarakat Indonesia. Ia di tangkap setelah menjadi buron selama dua tahun menyusul tuduhan penipuan investasi yang melibatkan lebih dari 11.900 pelanggan dan kerugian mencapai IDR 1,8 triliun. Kasus ini mengungkapkan masalah yang lebih besar…